Berikut dampak yang paling mungkin ketika pemrosesan yang konkuren dimasukkan ke dalam suatu sistem operasi yaitu :
- Mutual exclusion, yaitu terdapat dua proses yang pada saat bersamaan berada dalam critical region yang bisa menghambat proses lain
- Deadlock, yaitu suatu keadaan dimana sistem seperti terhenti karena setiap proses memiliki sumber daya yang tidak bisa dibagi dan menunggu untuk mendapatkan sumber daya yang sedang dimiliki oleh proses lain
- Starvation, Yaitu proses seolah-olah berhenti, menunggu request akses ke critical section diperbolehkan
- Sinkronisasi
Tidak ada komentar:
Posting Komentar